Tag: pintu
-
MENGUKUR DALAMANYA PERSAHABATAN
Oleh : Dr. H. Uril Bahruddin, M.A Disebutkan dalam buku-buku pendidikan cerita tentang seorang laki-laki yang terpaksa harus mengetuk pintu sahabatnya dengan maksud ingin meminjam beberapa rupiah untuk memenuhi kebutuhannya. Setelah dipenuhi kebutuhannya laki-laki itu tidak lupa mengucapkan terima kasih kepada sahabatnya dan minta ijin untuk pulang. Sahabatnya sekaligus pemilik rumah itu setelah menutup pintu…
-
SAYA TIDAK PUNYA NASAB
Oleh : Dr. H. Uril Bahruddin, M.A Imam Syafii rahimahullah pernah berkata: “Ketika Allah menutup pintu yang engkau harapkan, maka janganlah bersedih, kemungkinan ditutupnya pintu itu lebih baik bagimu. Tetap yakinlah bahwa pintu yang lain akan segera dibuka untuk mengobati kesedihanmu. Saat itulah engkau akan memahami firman Allah: ‘Allah yang mengatur semua urusan’”. Kawan… Dalam…
-
Puasa Bulan Rajab
Rajab adalah bulan ke tujuh dari penggalan Islam qomariyah (hijriyah). Peristiwa Isra Mi’raj Nabi Muhammad shalallah ‘alaih wasallam untuk menerima perintah salat lima waktu terjadi pada 27 Rajab ini. Bulan Rajab juga merupakan salah satu bulan haram, artinya bulan yang dimuliakan. Dalam tradisi Islam dikenal ada empat bulan haram, ketiganya secara berurutan adalah: Dzulqa’dah, Dzulhijjah,…
-
Bisnis Kontrakan Tukul Capai Ratusan Pintu
Bisnis Kontrakan Tukul Capai Ratusan Pintu Bisnis Kontrakan Tukul Capai Ratusan Pintu Bisnis Kontrakan Tukul Capai Ratusan Pintu Jumat, 14 Juni 2013 15:42 Jadi host fenomenal lewat program “Empat Mata” (saat ini menjadi “Bukan Empat Mata”) melesatkan nama Tukul Arwana ke jajaran artis terkaya di tanah Air. Bergelimang uang, pelawak kelahiran Semarang, Jawa Tengah, itu…
-
Menyambut Datangnya Bulan Ramadhan
Bebarapa hari lagi kita akan memasuki bulan Ramadhan yang kita tunggu tunggu. Semoga tulisan berikut bisa menjadi inspirasi untuk mempersiapkan diri kita menyambut bulan ramadhan sehingga kita bisa mendapat kebaikan dan keberkahan secara maksimal di bulan ramadhan dengan manjadi manusia yang bertaqwa kepada Alloh ta’ala. Aamiin. 1. Berdoalah agar Allah swt. memberikan kesempatan kepada…
-
Sms teka teki
Monyet apa yang nyebelin ?Monyetelin tv kagak bisa, monyetelin radio kagak bisa juga Luarnya mulus dalamnya amburadul ?Nenek naek mercy Jauh dimata dekat di hati……apa’ an……?Usus!!! Buah semangka, dilubangin, dikasih es batu, dikocok-kocok terus digelindingin. Jadi apa?Jadi jauh Kalo kamu di tempat gelap dan dingin dan kamu punya satu korek api.disitu ada obor, lilin,…
-
Perlunya Pemeriksaan Panggul Sebelum Persalinan
Sebenarnya, melalui mata telanjang calon ibu bisa mengetahui luas panggulnya. Kalau ibu bertubuh tinggi besar, bisa dipastikan ukuran panggulnya relatif luas. Sedangkan ibu yang tidak terlalu tinggi, hanya 150 cm atau malah kurang, kemungkinan besar ukuran panggulnya kecil dan sempit. Namun calon ibu yang bertubuh kecil, jangan berkecil hati. Pengamatan ini hanya asumsi. Pemeriksaan yang…
-
Bulan Ramadhan, Kesempatan Emas Perbaiki Diri
Bulan Ramadhan sungguh adalah bulan yang penuh berkah, artinya mendatangkan kebaikan yang banyak. Kebaikan yang diperoleh umat Islam di bulan Ramadhan bisa meliputi ukhrowi dan duniawi. Coba kita lihat di bulan Ramadhan ini begitu banyak kebaikan ukhrowi yang diperoleh setiap muslim. Di antara keberkahan tersebut adalah dengan menjalankan shiyam ramadhan akan mendapatkan pengampunan dosa yang…
-
Kebersamaan Selalu Menjadi Pintu Keberhasilan
Penulis : Prof DR. H. Imam Suprayogo Rektor Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
-
Pintu Meraih Cita-Cita Luhur Kemerdekaan Bangsa
Penulis : Prof DR. H. Imam Suprayogo Rektor Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang