Saturday, 15 March 2025
above article banner area

Tahu Bungkus Daun Singkong

Tahu Bungkus Daun Singkong

Tahu Bungkus Daun Singkong

Tahu Bungkus Daun Singkong

Bahan Penggulung:

1 ikat daun singkong, diambil daunnya lalu direbus hingga setengah matang.

Isiï¼

4 tahu putih ukuran 5X5cm, dihaluskan dengan cara meremasnya dengan tangan, 200 gram ayam giling, 50 gram udang giling, 4 siung bawang putih, dihaluskan, 1 butir telur, garam dan merica secukupnya

Cara membuatnya:

— Campur tahu, ayam giling, udang giling, bawang putih, telur, garam dan merica.

— Ambil daun pisang kemudian lebarkan daun singkong hingga sepenuh daun. Letakkan adonan isi. Gulung sambil dipadatkan. Bungkus dengan daun lalu kukus hingga matang.

— Cara penyajian. Potong gulungan daun singkong itu selebar 2 cm. Disajikan dengan sambal botol.

* Tahu Berontak (2010-11-22) * Sumsum Kukus (2010-11-18) * Orak Arik Telur Asin (2010-11-18) * Tahu Campur Surabaya (2010-11-18) * Srundeng Kacang (2010-11-16)

Share
below article banner

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *