Tag: bersyukur
-
JIKA KITA PANDAI BERSYUKUR
Dr. H. Uril Bahruddin, MA Salah satu pesan yang peran saya sampaikan di depan kawan-kawan pererima besiswa LPDP yang belajar di Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim adalah tentang syukur. Memang kata itu sangat indah dan mudah diucapkan oleh kebanyakan orang, namun sedikit diantara mereka yang mampu untuk mengaplikasikannya dalam kehidupan. Karena itu, dalam setiap kesempatan…
-
KURANG BERSYUKUR
KURANG BERSYUKUR Oleh : Dr. H. Uril Bahruddin, M.A Suatu saat saya berjumpa dengan salah satu tokoh pendidikan yang sangat menginspirasi dalam kehidupan saya, kebetulan saat itu kami sama-sama satu pesawat dari Jakarta ke Malang. Kami tidak duduk perdampingan karena memang tidak ada kesepakatan sebelumnya dan berbeda waktu saat check-in. Sesampainya di bandara Abdurrachman Saleh…
-
Sebuah Renungan Akhir Tahun
Jika ada makanan di kulkasmu, ada pakaian melekat di tubuhmu, ada rumah tempat kau berlindung … berarti engkau lebih beruntung dari 75% manusia di dunia ini. Jika kau punya tabungan di bank, dan di sakumu ada uang lebih dari kebutuhanmu… berarti engkau termasuk 8% orang kaya di dunia ini. Jika kau hidup sehat dan jarang…
-
Menyikapi Kelulusan UN (Ujian Nasional) dengan Bijaksana
Menyikapi Kelulusan UN (Ujian Nasional) dengan Bijaksana. Pada bulan ini akan diumumkan kelulusan siswa dari berbagai jenjang pendidikan. Untuk Sekolah Menengah Atas dan sederajat diumumkan kemarin tepatnya pada tanggal 26 Mei 2012. Kelulusan merupakan hal yang palin ditunggu-tungu oleh setiap siswa yang menjalani ujian. Antara perasaaan cemas dan berhap bercampur menjadi satu. Pasalnya, pengumuman kelulusan…
-
Kata-kata Lucu dan Gokil
PENTING: Tidak disarankan untuk membaca kumpulan kata kata lucu ini di jalan. Karena Anda bisa dianggap Gila 😀 ======================================================== buat yg bs basa jawa Kabar gembira ‘Rencana Pemerintah Januari 2012’ akan memberi gaji bg para pengangguran sesuai lulusan sekolah yaitu: 1. SD = Rp 1.250.000 2. SMP = Rp 2.500.000 3. SMA = Rp 3.700.000…
-
Tadabur Ayat dan Alam
Diriwayatkan Ibn Hibban bahwa suatu hari Ubaid bin Umar dan Atha’ menemui Aisyah ra, dengan maksud belajar tentang Islam. Ubaid berkata, “Wahai Aisyah sampaikanlah kepada kami sesuatu yang paling mengagumkan dari kehidupan Rasulullah SAW.” Mendengar permintaan itu, Aisyah menangis. Setelah itu, ia menceritakan bagaimana Rasul beribadah dan bertadabur di malam hari. Kata Aisyah, Rasulullah pernah…
-
Akibat Miskin Rasa Syukur
segala puji-pujian hanya milik Allah, dan selainnya tidak berhak mengejar dan memiliki. Anehnya, tidak sedikit para pembicara dalam berbagai kesempatan, sekalipun mengawali ceramahnya dengan ajakan bersyukur, isi ceramahnya justru tidak jarang mendorong kepada para pendengarnya sebaliknya, kufur nikmat. Berbagai keluhan disampaikan, mulai dari pemerintah yang tidak berhasil meningkatkan ekonomi rakyat, pendidikan yang tidak berjalan sebagaimana…
-
Banyak Bersyukur dan Berhati Mulia
Penulis : Prof DR. H. Imam Suprayogo Rektor Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
-
Bersyukur
Kegembiraan batin, karena merasakan nikmat atas karunia yang datang dari Allah, maka itulah sesungguhnya bersyukur. Mudah dilakukan, akan tetapi ternyaa tidak semua orang berhasil meraihnya. Dikatakan dalam kitab suci al Qurán , bahwa hanya sedikit orang-orang yang bisa mensyukuri nikmat Allah.  Disebutkan pula di dalam al Qurán bahwa,   jika nikmat itu disyukuri maka akan…