Bagaimana Cara Daftar Google Adsense di Indonesia Agar Cepat Diterima

Diantara program PPC (Pay Per Click) yang marak diminati diinternet adalah Google Adsense. Ini adalah produk resmi yang ditawarkan oleh google kepada para pemilik website atau blog. Sejak tahun 2012 yang lalu dimana google memperbolehkan konten berbahasa Indonesia untuk mendapatkan akun ini, banyak sekali calon publisher yang mendaftarkan blog mereka. Namun banyak diatara mereka yang tidak diterima , sampai mereka ulangi beberapa kali.

Sebenanrnya untuk diterima menjadi publisher google adsense bisa dikatakan gampang-gampang susah. Dikatakan gampang kalau kita tahu trik dan caranya dan kita merasakan kesulitan untuk diterima karena setelah kita mendaftarkan ternyata masih saja tidak diterima google.

Kali ini akan saya berikan trik agak diterima di google adsense. Ini berdasarkan pengalaman saya ketika sering mendaftar dan tidak diterima oleh google. Seingat saya, saya sudah mendaftarkan hampir sampai tiga kali ditolak, baru yang keempat ini yang diterima.

Untuk menjadi publisher google adsense syarat yang harus kita penuhi adalah menyediakan konten website yang memenuhi kriteria yang diharapkan oleh google. Ingat konten yang diharapkan oleh google adsense, bukan yang harapan kita. Bisa jadi kita akan mengcopy paste konten orang lain dan dengan mudahnya kita taruhi iklan dari google adsense kalau sesuai dengan harapan kita. Karena itu ketika kita ingin menggunakan layanan mereka jadi kita harus tunduk dan menuhi semua aturan (TOS) mereka.

Bagaimana Cara Daftar Google Adsense di Indonesia Agar Cepat DiterimaSeperti halnya program periklanan yang lain tentunya google menginginkan website yang menayangkan iklan mereka bisa memberikan promosi yang maksimal dan sesuai yang ditargetkan. Berikut trik yang bisa kita coba.

 

  1. Buatlah konten yang unik

Seperti yang sudah saya sebutkan diatas, konten yang baik adalah konten yang original, unik dan bermanfaat bagi pembaca. Bukan duplikat konten dari konten website lain.

 

  1. Perhatikan Umur web yang akan Didaftarkan

Setidaknya untuk sebuah blog pada google adsense adalah minimal 6 bulan. Sehingga blog tersebut sudah memiliki visitor setia atau bisa disebut visitor unik.

 

  1. Jumlah Konten Di Website/ Blog Anda

 

Sebaiknya anda mendaftarkan website yang telah memiliki konten lebih dari 60. Semakin banyak jumlah konten akan semakin bagus dan peluang diterima akan semakin besar.

 

  1. Caba Gunakan Blogger.com atau YouTube.com

Bloger dan youtube juga produk besutan yang sudah diakuisasi oleh google sehingga kita akan lebih mudah mendaftarkan akun dengan akuntersebut untuk pancingan mendaftarkan produk unhosted.

Share